
Masa-masa “Post Power Syndrom” Nyoman Suwirta
Sepuluh tahun menjabat sebagai Bupati Klungkung, semestinya ada banyak hal yang bisa dikenang warga di Klungkung. Tetapi melihat respons warga ketika Suwirta keluar rumah sekadar untuk pulang kampung, nyatanya warga di sekitarnya sudah seperti tidak mengenalnya.