Akar Kekerasan dan Agama, Kambing Hitam Rene Girard

Ketika persaingan semakin meninggi dan kekerasan semakin meluap dan mengancam keberadaan semua masyarakat. Maka akan muncul mekanisme psikososial aneh, yaitu kekerasan komunal itu tiba-tiba akan ditimpakan kepada satu orang individu. Sehingga semua orang yang bersaing dan saling membenci, saat itu menyatukan upaya untuk melawan orang yang dipilih menjadi kambing hitam

Selengkapnya

Ciri-ciri Kiamat (Pralaya) Menurut Rsi Wyasa

Rsi Wyasa mengungkapkan tanda-tanda kehancuran lain dengan berkata, “Saat Matahari menjelang terbit dan terbenam, setiap hari aku melihat Matahari ditutupi bayangan tubuh tanpa kepala. Awan muncul dengan tiga warna, di pinggir berwarna merah dan putih sedangkan di tengah berwarna hitam diikuti dengan lecutan kilat yang berbentuk gada dan terjadi siang dan malam. Aku juga melihat Matahari, bulan dan bintang-bintang menyala-nyala bagaikan terbakar. Ini terjadi baik siang dan malam dan semuanya menimbulkan rasa takut,” jelasnya.

Selengkapnya